Japanese Curry Ekonomis.
Kamu bisa menyiapkan Japanese Curry Ekonomis menggunakan 25 bumbu dan 5 langkah. Begini cara menyiapkan masakan nya.
Bahan untuk Japanese Curry Ekonomis
- Siapkan Chicken Katsu.
- Kamu perlu 250 gr dada ayam (fillet).
- Siapkan 1 buah jeruk nipis / lemon (diperas).
- Diperlukan 1 sdt garam.
- Kamu perlu 1 sdt lada bubuk.
- Kamu perlu 1 sdt parsley / oregano.
- Siapkan 1 butir telur ayam (kocok lepas).
- Siapkan 10 sdm tepung terigu (campur 1 sdt garam & 1sdt lada bubuk).
- Siapkan 120 gr tepung panir / roti.
- Kamu perlu Curry Saus.
- Kamu perlu 1 sachet Indofood Kare.
- Diperlukan 2 sdm tepung terigu.
- Diperlukan 500 ml air putih.
- Siapkan 4 siung bawang putih (cincang).
- Kamu perlu 1 siung bawang bombay (iris tipis).
- Siapkan 1/4 kg wortel impor (potong dadu).
- Siapkan 1/4 kg kentang (potong dadu).
- Diperlukan 2 buah tomat (buang biji & potong dadu).
- Kamu perlu 1 sdt lada bubuk.
- Diperlukan 1 sdm saus tiram.
- Diperlukan 1 sdm saus tomat.
- Diperlukan 1/2 sdt kecap asin.
- Siapkan 1 sdt kaldu jamur.
- Diperlukan 2 sdm margarin.
- Siapkan 2 sdm minyak sayur.
Langkah-langkah membuat Japanese Curry Ekonomis
- Cuci bersih dada ayam fillet, iris melintang, kemudian lumuri dengan perasan air jeruk nipis / lemon, bilas kembali.. kemudian lumuri garam, lada dan parsley/oregano, bolak balik & ditekan-tekan hingga bumbu meresap.. diamkan selama 15-20 menit.
- Siapkan beberapa wadah untuk bahan pelapis.. pertama celupkan ayam ke dalam telur yang telah dikocok lepas, kemudian dibalur ke campuran tepung terigu, lalu ke telur lagi, terakhir balur dengan tepung roti/panir.. goreng dengan api kecil saja hingga matang coklat keemasan.. sisa chicken katsu bisa disimpan ke dalam freezer untuk menjadi stock...
- Kukus wortel (agar tidak langu) beserta kentang selama 10-15 menit.
- Tumis margarin & minyak bersama bawang putih & bombay hingga harum.. kemudian masukan wortel & kentang yang telah dikukus.. tambahkan tepung terigu secara bertahap, kemudian masukan kare instan, tumis hingga menyatu.. tambahkan air secara bertahap, untuk memastikan kekentalan saus.. masukan lada, saus tiram, kecap asin, saus tomat & kaldu jamur, aduk hingga merata.. koreksi rasa...
- Chicken katsu & saus curry siap dihidangkan beserta nasi hangat...